Selasa, 15 Januari 2013

Tips Cara Menyusun PTK Dengan Benar

 Tips Cara Menyusun PTK Dengan Benar Posted by taylor • 9:53 PM • Labels: PTK   Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Penelitian Tindakan Kelas (PTK) PENELITIAN TINDAKAN KELAS PENDAHULUAN Penelitian tindakan sudah sering dilakukan oleh para peneliti, namun hasilnya kurang dirasakan dampaknya dalam usaha meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas. Hal ini terutama disebabkan karena penelitian pendidik yang dilakukan...

Angka Kredit Kenaikan Jabatan Guru Terbaru , berlaku 1 Januari 2013

Posted by: marhenyantoz on: 26/01/2012 In: Guru | Pendidikan   Komentar Dimatikan Aturan baru Angka Kredit bagi kenaikan Jabatan Guru ini akan berlaku efektif mulai tanggal 1 Januari 2013 dimana untuk kenaikan pangkat jabatan Fungsional Guru serendah-rendahnya Golongan III/b diwajibkan membuat Karya Inovatif berupa Penelitian, Karya Tulis Ilmiah, Alat Peraga, Modul, Buku, atau Karya Teknologi Pendidikan yang nilai angka kreditnya disesuaikan. Peraturan baru yang mengatur kenaikan...

Senin, 14 Januari 2013

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN JABATAN FUNGSIONAL GURU DAN ANGKA KREDITNYA

LAMPIRAN PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 35 TAHUN 2010 TANGGAL 1 DESEMBER 2010 PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN JABATAN FUNGSIONAL GURU DAN ANGKA KREDITNYA I. PENDAHULUAN A. UMUM 1. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1994 tentang Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil dan Keputusan Presiden...